Jumat, 05 Agustus 2016

Multiplexing | Sistem Telekomunikasi Kelas X SMK

1. TEORI DASAR
Multiplexing adalah proses penggabungan sejumlah informasi menjadi 1 signal yang memiliki kapasitas besar agar bisa diproses pada tingkat selanjutnya.

2. STURKTUR MULTIPLEXER
Strukutur Multiplexing

3. Proses Multiplexing Sinyal Analog Dan Digital Secara Garis Besar
        Pada signal analog sejumlah informasi dengan lebar frekuensi rendah dirubah menjadi 1 sinyal dbaseband dengan lebar frekuensi yang besar.
Pada sinyal digital sejumlah sinyal informasi engan kecepatan rendah dirubah menjadi 1 sinyal dengan kecepatan yang tinggi.

4. TeknikDasarMultiplexing
Ada 2 macam teknik dasar multiplexing, yaitu :
A. Analog :
1. FDM (Frequency Division Multiplexing)
FDM adalah proses multiplexing pada signal analog yang bekerja berdasarkan pembagian frekuensi.
Satu saluran informasi dinyatakan sebagai voice channal dengan lebar frekuensi (0 - 4KHz).
Frequncy Division Multiplexing


Hierarki FDM

A. CARA KERJA
Proses Multiplexing Analog yaitu Frequency Division Multple (FDM) secara global terdiri dari 3 tahap, yaitu : Tahap ke-1 : Perubahan 12 VCH menjadi Group dengan bantuan Frekwensi Carrier yaitu (Channel Frekwensi Carrier)  Tahap ke-2 : Perubahan 5 Group menjadi Super Group dengan bantuan Frekwensi Carrier (Group Frekwensi Carrier) Tahap ke-3 : Perubahan 10 Super Group menjadi Base Band dengan bantuan Frekwensi Carrier (Super Group Frekwensi Carrier)
Dasar teori pada FDM adalah apabila sebuah lebar frequency digabung dengan frequency carrier maka hasilnya ada 2, yaitu :
1. Frequency carrier – band frequency  àlower band
2. Frequency carrier + band frequency àupper band

          Pada FDM ini salah satu band diambil yaitu lower band dan hasilnya di combine menjadi satu band besar.
a. FDM Tahap I
FDM tahap 1
Proses Tahap I : 12 VCH  1 Group dibantu oleh channal carrier frequency mulai 108 - 64 KHz (turun masing-masing 4 KHz/ channel)

b. FDM Tahap II
FDM tahap 2
Proses Tahap II : 5 Group  1 Super Group dibantu oleh group carrier frequency mulai 420 – 612 KHz (turun masing-masing 48 KHz/ group)

c. FDM TahapIII
FDM tahap 3
Proses Tahap III : 10 Super Group  1 Master Group dibantu oleh super group carrier frequency mulai 1116 – 3396 KHz.


B. Digital :
1.TDM (Time Division Multiplexing)
             TDM adalah proses multiplexing yang bekerja berdasarkan pembagian waktu. Karena satuan signal digital pada proses ini merupakan kecepatan signal terhadap waktu.
Satu saluran informasi dinyatakan sebagai voice channal diwakili oleh 64 Kbps yang seterusnya disusun berdasarkan standar yang dianut oleh masing-masing adm/ negara, misalnya di Eropa menganut 30 kanal suara per frame sedangkan di Amerika terutama Amerika Utara dan Jepang menganut 24 kanal suara per frame.
     
             Pada Multiplexing TDM disusun hirarki, yaitu order rendah dan order tinggi. Dimana order rendah adalah order 1, dan order tinggi adalah order 2, 3, dan 4.
Order 1 disebut juga PCM (Pulse Code Modulation).
Multiplexing TDM disebut juga PDH (Plesiochronous Digital Hierarchy)
Hirarki TDM
Hirarki PDH

A. CARA KERJA
1. ARAH KIRIM:
1. PCM-30 (muxorder-1) : Mengubah 30 kanal sinyal voice/suara menjadi menjadi 30 kanal sinyal digital; kemudian menggabungkan sinyal digital menjadi satu sinyal 2,048 Mbps, dan diteruskan ke mux. Order-2.
2. Mux. Order-2 : menggabungkan 4 sinyal 2 Mbps dari order-1 menjadi satu sinyal 8,448 Mbps, dan diteruskan ke 0rder-3.
3. Mux. Order-3 : menggabungkan 4 sinyal 8 Mbps dari order-2 menjadi satu sinyal 34,368 Mbps, dan diteruskan ke 0rder-4.
4. Mux. Order-4 : menggabungkan 4 sinyal 34 Mbps dari order-3 menjadi satu sinyal 139,264 Mbps, dan diteruskan ke stasiun lawan melalui OLTE atau Gelombang Mikro Digital PDH.

2. ARAH TERIMA
1. Mux. Order-4 : menerima sinyal 139,264 Mbps dari OLTE atau SGMD PDH, untuk kemudian dipecah menjadi 4 sinyal 34 Mbps ; dan diteruskan ke order-3.
2. Mux. Order-3 : menerima sinyal 34,368 Mbps dari mux. Order-4, untuk kemudian dipecah menjadi 4 sinyal 8 Mbps ; dan diteruskanke order-2.
3. Mux. Order-2 : menerima sinyal 8,448 Mbps dari mux. Order-3, untuk kemudian dipecah menjadi 4 sinyal 2 Mbps ; dan diteruskan ke order-1.
4. Mux. Order-1 (PCM-30) : menerima sinyal 2,048 Mbps dari mux. Order-2, untuk kemudian dipecah menjadi 30 kanal sinyal voice/suara

2.CDM (Code Division Multiplexing)
3.FDM (Frequency Division Multiplexing)


3 komentar:

  1. Ok...

    What I'm going to tell you may sound pretty creepy, and maybe even kind of "out there"....

    HOW would you like it if you could just click "Play" to LISTEN to a short, "miracle tone"...

    And INSTANTLY attract MORE MONEY to your LIFE???

    What I'm talking about is thousands... even MILLIONS of DOLLARS!

    Do you think it's too EASY??? Think this couldn't possibly be for REAL?!?

    Well then, Let me tell you the news...

    Sometimes the greatest blessings in life are also the EASIEST!

    In fact, I'm going to provide you with PROOF by allowing you to listen to a REAL "miracle wealth building tone" I developed...

    And do it FREE (no strings attached).

    You just click "Play" and watch as your abundance angels fly into your life... starting almost INSTANTLY...

    CLICK here NOW to experience the magical "Miracle Wealth Building Tone" - as my gift to you!

    BalasHapus
  2. Alright...

    What I'm going to tell you might sound kind of weird, and maybe even a little "supernatural"

    HOW would you like it if you could just click "PLAY" to listen to a short, "miracle tone"...

    And magically attract MORE MONEY to your LIFE??

    And I'm talking about hundreds... even thousands of dollars!!!

    Think it's too EASY?? Think it's IMPOSSIBLE?

    Well, I've got news for you..

    Many times the greatest blessings life has to offer are also the EASIEST!!!

    In fact, I will PROVE it to you by allowing you to PLAY a real-life "magical money-magnet tone" I've synthesized...

    You just hit "PLAY" and you will start having more money come into your life. starting almost INSTANTLY.

    CLICK here to experience this magical "Miracle Money Tone" - as my gift to you!!!

    BalasHapus
  3. As reported by Stanford Medical, It is really the ONLY reason this country's women get to live 10 years longer and weigh 42 lbs less than us.

    (Just so you know, it has totally NOTHING to do with genetics or some secret-exercise and EVERYTHING to do with "HOW" they eat.)

    BTW, I said "HOW", and not "what"...

    Click this link to find out if this easy test can help you decipher your real weight loss potential

    BalasHapus